Malaikat Berebut Mencatat Amal Orang yang Membaca Doa Ini

Doa  

Dengan demikian jika digabung, maka bacaan lengkap diantara do’a iftitah berdasarkan hadis-hadis diatas adalah sebagai berikut ;

الْحَمْدُ لله حَمْدًا كَثِيرًا طَيِّبًا مُبَارَكًا فِيهِ مُبَارَكًا عَلَيْهِ كَمَا يُحِبُّ رَبُّنَا وَيَرْضَى

Alhamdulillāhi Hamdan Katsīran Thayyiban Mubārakan Fīhi Mubārakan ‘alaihi Kamā Yuhibbu Rabbunā wa Yardhā

Artinya : Segala puji bagi Allah dengan pujian yang banyak, baik lagi dan penuh berkah, seperti yang disukai dan diridlai oleh Rabb kami.

Scroll untuk membaca

Scroll untuk membaca

Demikian doa tersebut, semoag dapat kita amalkan dalam kehidupan sehari-hari, khususnya saat I’tidal. Semoga bermanfaat. Wallahu a’lamu bish-shawab.

(Syahruddin El Fikri, jurnalis Republika, khadimul Rumah Berkah)

Ikuti Ulasan-Ulasan Menarik Lainnya dari Penulis Klik di Sini
Image

Official Media Yayasan Rumah Berkah Nusantara, part of Republika Network. email: [email protected], Silakan kirimkan inf

Kontak Info

Jl. Warung Buncit Raya No 37 Jakarta Selatan 12510 ext

Phone: 021 780 3747

[email protected] (Marketing)

× Image